Get Even More Visitors To Your Blog, Upgrade To A Business Listing >>

Blog Directory  >  Arts & Entertainment Blogs  >  Music Blogs  >  Musholla RAPI Online music Blog  > 

Musholla Rapi Online Blog


mushollarapi.blogspot.com
Web Resmi Musholla RAPI kota Kudus Dakwah Islam Online, tips pernikahan dan rumah tangga islami, Streaming Radio Aswaja, download gratis kajian fiqih, tafsir, hadist, dan ceramah ulama dan habaib, MP3 Sholawat Qasidah, ebook novel, kitab islam, aplikasi islami
Berwisata Di Air Terjun Muria
2016-10-27 09:47
Wisata alam merupakan salah satu destinasi liburan yang akhir-akhir ini menjadi favorit para remaja. Tak terkecuali wisata di daerah pegunungan. Saya bahkan pernah naik kereta yang satu ger… Read More
Menjauhi Yang Haram
2016-10-26 12:28
Sifat amanah Rasulullah tidak hanya tercermin dari perilaku beliau sehari-hari, tapi juga menular pada para sahabatnya. Salah satu ceritanya adalah ketika Rasulullah mengangkat seseorang un… Read More
Cara Memilih Majelis Ilmu
2016-10-25 12:28
Ada suatu kisah menyebutkan. Ada seorang penuntut ilmu sedang mengalami kebingungan dan keraguan, apakah akan masuk mengikuti majelis ini atau majelis yang itu. Dia melihat 2 kumpulan majeli… Read More
Bisikan Dalam Jiwa
2016-10-24 12:22
Syekh Abdul Qadir Al-Jailani pernah ditanya muridnya tentang al-khathir (bisikan jiwa), lalu beliau menjawab: “Memang apa yang engkau ketahui tentang al-khathir? Al-khathir itu bisa b… Read More
Pentingnya Sanad Dan Mengikuti Ijma' Ulama
2016-10-23 12:24
Berkata Imam Syafii Radhiyallahu ‘Anhu,"Yang mencari ilmu tanpa sanad adalah bagaikan pencari kayu bakar di malam hari yang gelap dan membawa pengikat kayu bakar yang padanya ular ber… Read More
2016-10-22 12:28
Setiap hari, setiap jam, setiap menit, setiap detik, bahkan ada yang mengatakan setiap nafas beribadah, lalu ibadah itu apa sebenarnya? al-Mukarram Romo Yai Asrori al-Ishaqi pernah memberik… Read More
Penyebab Keluarga Tidak Tenang
2016-10-21 12:23
Setiap orang tua yang bertanggung jawab akan memikirkan dan mengusahakan dalam tatanan keluarganya, senantiasa tercipta dan terpelihara hubungan baik kegiatan pendidikan dapat dilaksanakan… Read More
Memasyarakatkan Syukur
2016-10-19 12:21
Setiap manusia seharusnya selalu mengingat nikmat yang telah Allah berikan kepadanya. Nikmat yang ada di bumi dan seisinya telah disediakan Allah sebagai kelengkapan dan pelengkapan ciptaan… Read More
9 Jurus Sabar Dari Rasul SAW
2016-10-18 12:28
Ilmu sabar yang diajarkan oleh Rasulullah SAW begitu banyak, baik yang dicontohkan melalui perkataan, perbuatan ataupun keputusan-keputusan beliau. Kita juga menjumpai 103 kali kata “… Read More
Nasihat Untuk Istri
2016-10-17 12:23
Diriwayatkan oleh Salman al-Farsi Ra bahwa pada suatu hari datanglah Sayyidatuna Fatimah Az-Zahra Ra ke rumah Rasulullah SAW dengan wajah pucat dan air mata berlinang. Maka Rasulullah… Read More
Hukum Mengelap Anggota Tubuh Setelah Wudhu
2016-10-16 12:21
Imam Al-Mahamili menyatakan, para ulama’ telah bersepakat bahwa menyeka/mengelap anggota badan yang dibasuh atau diusap, sesudah wudhu hukumnya tidak haram. Hanya saja mereka berselis… Read More
Tidak Semua Perkara Mubah Dilakukan Nabi
2016-10-15 12:24
Apabila ada orang yang mengharamkan sesuatu dengan berdalih bahwa hal itu tidak pemah dilakukan Rasulullah SAW, maka sebenarnya dia mendakwa sesuatu yang tidak ada dasar hukumnya. Oleh kare… Read More
2016-10-14 12:28
Menurut Imam Al-Ghazali, bagi orang yang sudah sangat mendalam pengetahuan makrifatnya dan sudah menyingkap rahasia kekuasaan Allah walaupun hanya sedikit, maka hatinya akan diliputi perasa… Read More
Keajaiban Al Quran Pada Besi
2016-10-11 12:21
 “Dan Kami turunkan besi yang padanya terdapat kekuatan yang hebat dan berbagi manfaan bagi manusia.”(QS. Al-Hadid (57) : 25) Para ulama klasik, dan bahkan ulama modern, me… Read More
Amalan Puasa Muharram
2016-10-09 12:29
Bulan Muharrom adalah salah satu dari empat bulan mulia yang disebutkan dalam Al-Quran. Amalan yang di anjurkan adalah semua amalan yang di anjurkan di bulan lain sangat di anjurkan di bulan… Read More
2016-10-08 12:20
Maka, bagaimana kita harus menyikapi musibah yang memang diluar kemampuan manusia untuk mengelolanya?Pertama: kita maknai bahwa peristiwa ini semua adalah semata-mata ujian dari sang maha ku… Read More
Menyikapi Bencana (1)
2016-10-07 12:22
Baru baru ini, saudara-saudara kita di Sumedang dan Garut, Jawa Barat  dilanda musibah bencana alam yang  dasyat karena banjir bandang yang merusak lingkungan sekitar dan merenggu… Read More
Hasud
2016-10-05 12:24
Sabda Nabi SAW: Hati-hati kalian dari sifat hasud, sungguh hasud itu dapat `memakan` (pahala) kebaikan seperti api yang melahap kayu bakar.Sifat hasud adalah keinginan buruk terhadap orang… Read More
Menu Khusus Ala Kudus
2016-10-05 05:49
Berselancar di twitter melihat twit dari teman-teman sungguh merupakan suatu hal yang menurut saya menyenangkan. Kita bisa dapatkan informasi, ilmu, dan sesuatu yang membuat kita berfikir kr… Read More
Karomah Dan Istidraj Bag. 3
2016-10-05 05:26
Hujjah keenam: Karamah bukanlah kemuliaan, dan segala sesuatu yang tidak mulia adalah kehinaan. Barangsiapa memuliakan kehinaan berarti ia hina, karena itu Nabi Ibrahim a.s. berkata, "Ada… Read More
Karomah Dan Istidraj Bag. 2
2016-10-03 12:27
Perbedaan antara karamah dan istidraj adalah bahwa pemilik karamah tidak begitu senang dengan karamah yang dimilikinya, bahkan karamah itu membuatnya semakin takut kepada Allah, kewaspadaan… Read More
Karomah Dan Istidraj Bag. 1
2016-10-02 12:22
Perlu diketahui bahwa siapa saja yang menginginkan sesuatu dan keinginannya itu dikabulkan oleh Allah, maka itu belum tentu menunjukkan bahwa ia seorang hamba yang mulia di sisi Allah, baik… Read More
Nikmat Di Bulan Muharram
2016-10-01 12:28
Alhamdulillah puji syukur kepada Allah SWT yang mana hingga saat ini umur kita masih dipanjangkan Allah SWT dalam keadaan sehat dan taat kepada Allah SWT sehingga dengan kasih sayang nya ki… Read More
2016-09-30 12:23
Dalam praktiknya didunia modern, ada tiga paradigma yang menghubungkan Islam dan negara, yakni integratif, fakultatif, dan konfrontatif. Menurut pendekatan pertama, Islam diturunkan su… Read More
2016-09-29 12:28
Salah satu isu pokok yang menjadi wacana (discourse) yang menarik adalah bagaimana kaitan negara dan Islam; dan bagaimana konsep Islam tentang Negara? secara teoritis ada beberapa pengertia… Read More
2016-09-28 12:26
Salah satu persoalan yang selalu menarik dalam Islam, perbincangan seputar hubungan agama dengan negara atau sebaliknya negara dengan agama adalah sebuah wacana klasik. Meski telah menjadi… Read More
2016-09-27 12:26
Ulama Abu Abdurrahman Abdullah Bin Al-Mubarak Al Hanzhali Al Marwazi ulama terkenal di makkah yang menceritakan riwayat ini. Suatu ketika, setelah selesai menjalani salah satu ritual haji… Read More
Ciri-ciri Rumah Tangga Islami
2016-09-26 12:24
Rumah Tangga Islami merupakan dambaan bagi setiap insan yang menginginkan kebahagiaan di dunia maupun di akhirat. Sayangnya, banyak orang yang ingin mendapatkan hasil tanpa mau membayar har… Read More
Puasa Senin Kamis
2016-09-25 12:26
Diantara keutamaan dan keberkahan Puasa Sunnah Senin Kamis yaitu bahwa pintu-pintu surga di buka pada dua hari tersebut yaitu Senin dan Kamis. Pada saat inilah orang-orang Mukmin diampuni… Read More
Makna Alif Lam Mim
2016-09-24 12:28
Alif laam miim. "Hanya Allah lah yang mengetahui maksudnya" (QS, Al-Baqarah Ayat 1) Biasanya tiap satu kata terdiri dari beberapa huruf, dan memberikan arti tertentu. Akan tetapi Allah… Read More
2016-09-21 12:20
Rasulullah SAW berkata, "Kerapkali orang yang berpenampilan kusut, berdebu, berpakaian lusuh dan disepelekan, jika bersumpah dengan nama Allah, niscaya Allah SWT akan mengabulkan. Sekiranya… Read More
Waktunya Kita Takut
2016-09-20 12:22
Benarkah kita memiliki persyaratan keimanan yang kuat? Benarkah kita mempunyai rasa takut kepada Allah? Jangan-jangan itu hanya akal-akalan semata? Atau sebenarnya kita pura… Read More
2016-09-18 12:29
Politik Belanda menerapkan hukuman bagi siapa saja yang memakai kopyah putih sedangkan dia belum haji maka didenda sekian gulden (kalau tidak salah dengar 25 gulden). Begitupun sebaliknya. I… Read More
Tak Ada Ciptaaan Allah Yang Sia-sia (2)
2016-09-16 12:28
Firman Allah, “Tetapi mereka yang kafir mengatakan: Apa maksud Allah menjadikan ini untuk perumpamaan?” adalah seperti firman-Nya, “Dan supaya orang-orang yang diberi al-K… Read More
Tak Ada Ciptaaan Allah Yang Sia-sia (1)
2016-09-15 12:21
Dalam surat Al-Baqarah, Allah SWT menyebutkan bahwa dalam semua ciptaan-Nya tidaklah sia-sia, bahkan seekor nyamuk sekalipun atau bahkan yang lebih rendah daripada itu. Orang mukmin akan be… Read More
Doa Terkabul Di Hari Rabu
2016-09-13 12:26
Sunnah ini mungkin belum diketahui oleh kebanyakan orang, yaitu dikabulkannya doa nabi diantara shalat Zhuhur dan Ashar di hari Rabu. Hal ini diceritakan oleh Jabir bin Abdillah Radhiallahu… Read More
Memahami Makna Idul Adha
2016-09-10 12:26
Bulan ini merupakan bulan bersejarah bagi umat Islam. Pasalnya, di bulan ini kaum muslimin dari berbagai belahan dunia melaksanakan rukun Islam yang kelima. Ibadah haji adalah ritual ibadah… Read More
Sejarah Ka'bah
2016-09-09 12:29
“Sesungguhnya rumah yang mula-mula di bangun untuk tempat beribadat manusia ialah Baitullah yang di Makkah yang di-berkahi” (QS ali Imran, ayat 96). Ka’bah adalah banguna… Read More
Hakikat Sholat (2)
2016-09-08 12:24
Orang yang memikirkan urusan dunia dalam shalat sama halnya dengan orang yang melumuri Al-Qur’an yang suci dengan khomer. Shalat  yang seharusnya menjadi wadah yang suci  te… Read More
Hakikat Sholat (1)
2016-09-07 12:29
Dalam kitab Nashoih Dinniyah, Habib Abdullah Alhaddad mengibaratkan shalat sebagaimana kepala pada manusia. Manusia mustahil dapat hidup tanpa kepala. Demikian halnya semua perbuatan baik m… Read More
Mari Berqurban
2016-09-05 12:21
Menyembelih hewan qurban pada hari Idul Adha adalah amal shalih yang paling utama, lebih utama dari pada sedekah yang senilai atau harga hewan qurban atau bahkan sedekah yang lebih banyak d… Read More
Harta Adalah Titipan
2016-09-04 12:20
Yang harus engkau ingat dalam benakmu ... Hartamu hanyalah titipan ilahi. Allah Ta’ala berfirman,  آَمِنُوا بِا… Read More
Musibah Dan Anugerah Bag. 3
2016-09-03 12:26
Rasul SAW juga mengajarkan kepada kita untuk tidak menyebarluaskan dosa-dosa kita. Rasulullah SAW bersabda riwayat Shahih Al Bukhari : كُلُّ أُ… Read More
Musibah Dan Anugerah Bag. 2
2016-09-02 12:25
Orang sekarang, apalagi media mereka lebih banyak meliput musibah saja tidak mau meliput anugerah. Musibah terus-terusan diliput, mati di sumur saja diliput, majelis yang hadir ratusan ribu… Read More
Musibah Dan Anugerah Bag. 1
2016-09-01 12:23
Dari Salmah (Istri Rasul SAW) ra, Sungguh Nabi SAW terbangun disuatu malam, dan berkata : Subhanallah….!, betapa malam ini diturunkan daripada cobaan, betapa banyak malam ini diturunk… Read More
Keajaiban Ayat Qursi (1)
2016-08-30 12:24
Diriwayatkan dari Muhammad bin Al Hanafiyah, beliau berkata, " Ketika ayat kursi diturunkan, maka: Semua berhala di dunia jatuhSemua raja-raja di dunia mahkotanya jatuh dari kepalanya. Set… Read More
2016-08-29 12:27
Bila Jamaah haji ditanya apakah Anda ingin kembali lagi ke Mekkah, hampir seluruhnya menjawab, ''Ingin.'' Hanya segelintir yang menjawab, "Saya ingin beribadah haji sekali saja, seperti Nab… Read More
Jangan Lupakan Hafalan Quran Mu
2016-08-27 12:24
Puji Syukur kepada Allah yang maha segala-galanya yang telah memberikan kita petunjuk yang sangat mulia yang diturunkan kepada baginda Nabi Muhammad SAWyaitu kitab suci Al Quran, kitab yang… Read More
2016-08-26 12:27
Bagi orang yang tidak memiliki harta memang jangan berkecil hati dari kemungkinan bisa mendapatkan pahala bersedekah, karena sedekah tidak hanya harus kita lakukan dengan memberikan harta k… Read More
2016-08-25 12:22
Banyak cara yang bisa kita lakukan dalam hidup ini agar kita termasuk ke dalam kelompok orang yang bersedekah, meskipun harta tidak kita miliki. Hal ini karena sedekah memang tidak hanya bi… Read More
Macam - Macam Sedekah Bag. 1
2016-08-24 12:20
Secara harfiyah, sedekah berasal sari kata shadaqa yang artinya benar. Dari makna ini, bisa kita tarik kesimpulan bahwa kebenaran keimanan dan keislaman seseorang salah satunya harus dibukt… Read More
Membangun Kesalehan Individu Dan Sosial
2016-08-23 12:27
“Hai orang-orang yang beriman, rukulah kamu, sujudlah kamu, sembahlah Tuhanmu dan perbuatlah kebajikan, supaya kamu mendapat kemenangan” (Al-Hajj: 77)Ayat ini merupakan ayat ked… Read More
Khasiat Membaca Surat Al Ikhlas
2016-08-22 12:25
1. Hadits yang diriwayatkan oleh Ibnu 'Adiy dan al-Baihaqi, dari Sayyidina Anas ibn Malik –Radliyallahu Anhu-, dari Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam. Rasulullah bersabda : ʌ… Read More
2016-08-21 12:29
Allah ta’ala berfirman. “Dia (Allah) tidak menyerupai sesuatupun dari makhluk-Nya (baik dari satu segi maupun semua segi), dan tidak ada sesuatupun yang menyerupai-Nya”. (… Read More
Ada Malaikat Mondar Mandir Di Bumi
2016-08-20 12:25
Abu Hurairah menuturkan bahwa Rasulullah SAW bersabda, "Sesungguhnya Allah memiliki malaikat-malaikat yang mondar-mandir di jalan, mencari orang-orang yang dzikir. Jika mereka mendapat kaum… Read More
Adzan Saat Akan Berangkat Haji
2016-08-19 12:22
Di saat menjelang musim haji seperti saat ini, tak jarang kita melihat Saudara-saudara kita yang akan berangkat ke tanah suci terlebih dahulu di-adzani-i. Lantas, adakah landasan atas amala… Read More
2016-08-18 12:21
Sila kelima, Social Justice for the Whole of the People of Indonesia (Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia). Artinya, setelah negara menanamkan keempat prinsip dasar di atas… Read More
Pancasila Senafas Dengan Rukun Islam (2)
2016-08-17 12:29
Sila kedua, Just and Civilized Humanitiy (Kemanusiaan yang Adil dan Beradab). Artinya, setelah memprioritaskaan urusan ketuhanan yang mencakup akidah dan ibadah, bangsa Indonesia menaru… Read More
2016-08-16 12:29
Entah telah direncanakan para proklamator kemerdekaan atau kebetulan saja, penetapan hari kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus, sama persis dengan angka yang terdapat dalam pondasi pokok aja… Read More
2016-08-15 12:23
Para Ulama Hadits telah memberikan perhatian serius terhadap masalah ini. Menurut para Ulama Hadits, Imam Syafi’i (w 204 H) adalah orang yang pertama kali membahas kontroversialitas Ha… Read More
2016-08-14 12:22
Di Indonesia, ada salah satu doktor di bidang Hadits yang terpengaruh oleh pemikiran seperti ini, terutama dalam mengkritik Imam Bukhari. Bahkan ia jadikan kritik ini sebagai disertasi dala… Read More
2016-08-13 12:20
Ada sebuah pepatah dalam bahasa Arab yang berbunyi, “Iqta al-asl fa saqata al-far.” (Tebanglah pohonnya, maka runtuhlah dahannya). Pepatah ini digunakan untuk menghilangkan suatu… Read More
Adab Berbicara
2016-08-12 12:24
Hendaknya pembicaran selalu di dalam kebaikan. Allah Subhaanahu wa Ta'ala berfirman yang artinya, "Tidak ada kebaikan pada kebanyakan bisik-bisikan mereka, kecuali bisik-bisikan dari orang… Read More
Adab Kepada Guru
2016-08-11 12:20
Jika engkau seorang santri atau murid, maka beradablah kepada gurumu dengan adab yang mulia. Adab-adab tersebut adalah; 1. Mendahului salam dan penghormatan kepadanya. 2. Tidak ba… Read More
Keutamaan Sholat Fardhu
2016-08-08 12:28
Ketahuilah wahai saudara-saudaraku, semoga Allah memberikan pemahaman agama, ilham, dan petunjuk kepada kita, serta melindungi kita dari keburukan hawa nafsu kita.Sesungguhnya shalat adalah… Read More
Wudhunya Orang Yang Operasi Plastik
2016-08-07 12:29
Operasi plastik pada wajah termasuk katagori Taghyiru Kholqillah (merubah ciptaan Allah) yang dilarang oleh syara’. Kecuali ada kebutuhan yang dibenarkan oleh syara’, seperti da… Read More
2016-08-06 12:25
“Orang yang mengukuhkan keesaan Tuhan akan mengalami penyatuan (man wahhada tawahhada). Orang yang mencari (menuntut ilmu) dan berjuang sungguh-sungguh maka akan mendapatkan (man thal… Read More
7 Kenikmatan Penyebab Kesombongan
2016-08-05 12:23
1. Pengetahuan (ilmu). Alangkah cepatnya sifat sombong itu timbul dalam hati orang-orang yang merasa cukup pengetahuannya. 2. Amal dan ibadah. Ini bisa menimbulkan sombong dan kar… Read More
Perbanyaklah Sholawat Di Hari Jumat
2016-08-04 12:29
Memperbanyak shalawat untuk Nabi shallallahu 'alaihi wasallam pada hari Jum'at yang menjadi sayyidul ayyam menunjukkan kemuliaan pribadi beliau shallallahu 'alaihi wasallam sebagai sayyidul… Read More
2016-08-02 12:22
“Ketahuilah, sesungguhnya yang disukai dari orang yang sedang mendekati ajalnya adalah ketentraman dan ketenangan. Dari lidahnya terucap dua kalimat syahadat dan dari hatinya ia berpr… Read More
2016-07-29 12:24
Ketika engkau sedang dalam duduk bertahiyyat, perhatikanlah bacaannya. Itu bukan bacaan sembarangan, itu kalimat yang terlontar dalam peristiwa agung yaitu pertemuan antara Allah dan Nabi M… Read More
Hizib (2)
2016-07-28 12:24
Ternyata untuk selanjutnya perkembangan kata hizib dalam tradisi thariqah atau yang berkembang di pesantren adalah untuk “menandai” sebuah bacaan-bacaan tertentu. Misalnya hizib… Read More
Hizib (1)
2016-07-27 12:22
Secara harfiah Hizib dapat diartikan sebagai golongan, atau kelompok bahkan ada yang mengartikan sebagai tentara, Kata Hizib muncul di Al-Quran sebanyak beberapa kali yaitu : 1. Surat Al Ma… Read More
Permohonan Si Miskin Dan Si Kaya
2016-07-26 12:21
Nabi Musa AS memiliki ummat yang jumlahnya sangat banyak dan umur mereka panjang-panjang. Mereka ada yang kaya dan juga ada yang miskin. Suatu hari ada seorang yang miskin datang mengh… Read More
Sayangilah Anak-anak Bag. 3
2016-07-25 12:22
Kasih sayang kepada anak-anak adalah anugerah dari Allah bagi hamba-hamba-Nya yang terbaik dan identitas mukmin sejati dalam seluruh hubungannya. Siapa yang tidak menyayangi tidak akan disa… Read More
Sayangilah Anak-anak Bag. 2
2016-07-24 12:28
Selain itu, wujud rahmat Rasulullah SAW lainnya lagi adalah penanaman sikap hormat dan menghargai dalam jiwa anak melalui interaksi yang luhur bersamanya dan mengajarkan akhlaq Islam dan ad… Read More
Sayangilah Anak-anak Bag. 1
2016-07-23 12:25
Masyarakat Madinah pada masa Rasulullah SAW adalah masyarakat satu keluarga, dan beliau SAW berperan sebagai ayah bagi mereka semua. Beliaulah yang memberikan nama anak-anak yang dilahirkan… Read More
Yakin Adalah Kunci Segala Kesulitan (1)
2016-07-21 12:20
Yakin yang pertama adalah terhadap syariat Allah. Allah SWT menghalalkan sesuatu, kita yakin untuk menghalalkannya. Yang telah diharamkan, kita harus berani menyatakan itu haram. Didasari d… Read More

Share the post

Musholla RAPI Online

×

Subscribe to Musholla Rapi Online

Get updates delivered right to your inbox!

Thank you for your subscription

×