Get Even More Visitors To Your Blog, Upgrade To A Business Listing >>

Inilah Manfaat Bawang Putih Untuk Kesehatan

ManfaatBawang Putih - Bawang Putih adalah salah satu tanaman dari kelompok Genus Allium sekaligus merupakan nama umbi yang dihasilkanya. Umbi atau bawang putih ini adalah salah satu bahan utama yang dijadikan bumbu masakan khas Indonesia. Semua masakan Indonesia bisa dipastikan menggunakan Bawang Putih. Dan Perlu anda ketahui, selain jadi bumbu masak, bawang putih juga bermanfaat untuk kesehatan tubuh kita. Mau tau? Simak ulasan dibawah ini.




Inilah Manfaat Bawang Putih Untuk Kesehatan
Manfaat Bawang Putih Untuk Mengobati Flu
Pada umumnya, dengan istirahat serta konsumsi makanan yang bergizi, flu dapat lenyap. Tetapi, adakalanya didapati juga flu yang membandel. Sudah beristirahat cukup dan mengkonsumsi makanan yang bergizi, tapi tidak kunjung sembuh.Disini, bawang putih dapat membantu anda. Penjelasan logisnya yaitu karena bawang putih memiliki kandungan germanium

Manfaat Bawang Putih Untuk Tingkatkan stamina
Manfaat Bawang Putih yang kedua ialah mampu meningkatkan stamina tubuh. Tadashi Watanabe, seseorang sarjana biologi dari Jepang, pernah menjalanlanpenelitian masalah ini dengan memakai tikus. Tikus-tikus itu dibagi jadi 2 grup. Grup yang pertama, di beri makanan pada umumany. Kemudian Grup yang ke-2, diberikan makanan yang kaya akan kandungan bawang putih.
Sesudah sekian waktu, ke-2 grup tikus itu dicemplungkan ke dalam kolam. Tadashi Watanabe temukan tikus-tikus dari grup ke-2 mampu berenang lebih jauh dari pada tikus-tikus yang berasal dari grup pertama.

Manfaat Bawang Putih meminimalisir resiko kanker
Terutama, kanker lambung serta usus besar. Suatu riset yang dijalankan tim yang berasal dari University of Minnesota, Amerika Serikat, menyatakan bahwa, peluang terkena kanker turun 50 persen pada wanita lanjut usia yang teratur konsumsi bawang putih. Selain itu beberapa sel kanker prostat nyatanya cuma tumbuh 1/4 kecepatan normal apabila penderitanya mengkonsumsi bawang putih.

Sesungguhnya ada banyak sekali manfaat Bawang Putih ini selain yang diatas, salah satunya menyingkirkan insomnia, membantu penyembuhan TBC, kurangi sembelit, mengontrol tanda - tanda diabetes, melangsingkan badan, meringankan rematik, dan mengurangi masalah di saat menopause. Nah Demikianlah manfaat dan khasiat dari Bawang putih ini, Bergantung kita untuk menggunakannya bagaimana, Mudah-mudahan berguna buat pembaca semua.


This post first appeared on Manfaat Kesehatan, please read the originial post: here

Share the post

Inilah Manfaat Bawang Putih Untuk Kesehatan

×

Subscribe to Manfaat Kesehatan

Get updates delivered right to your inbox!

Thank you for your subscription

×