Get Even More Visitors To Your Blog, Upgrade To A Business Listing >>

Berikut ini Jenis-Jenis Vitamin – dijelaskan lengkap

  • Vitamin A

Vitamin A, Bersumber Dari  : Sayuran- sayuran ( Wortel, Bayam, Labu, Brokoli), susu, ikan, hati, Buah kesemek, kiwi apel, Nanas, anggur, pisang, pepaya, dan lain-lain) Dampak buruk akibat kekurangan vitamin A : Rabun senja, katarak, infeksi saluran pernapasan, menurunnya daya tahan tubuh, kulit yang tidak sehat, dan lain-lain.

  • Vitamin B1

Vitamin B1, Bersumber dari : Gandum, daging, susu, kacang hijau, ragi, beras, telur, dan sebagainya Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B1 : Denyut jantung lemah, pandangan kabur, Gampang kesemuta, Kulit kering/kusik/busik, kulit bersisik, mudah lelah, daya tahan tubuh berkurang dan lain-lainnya.

  • Vitamin B2

vitamin B2, Bersumber dari : Sayur-sayuran segar, jamur, telur, kacang almond, alpukat, keju, ikan, kacang kedelai, kuning telur, susu, dan  lainnya. Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B2 : Turunnya daya tahan tubuh, mudah lemah, kilit kering bersisik, mulut kering, bibir pecah-pecah, sariawan, dan sebagainya.

  • Vitamin B3

Vitamin B3, Bersumber dari : Buah-buahan, bij bunga matahari, gandum, ragi, hati, ikan, ginjal, kentang manis, daging unggas dan sebagainya Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B3 : Mudah lelah, Gangguan pencernaan dan perut, Pellagra, Kehilangan selera makan, Depresi dan kecemasan, Diare, Kepikunan dan Mengigau

  • Vitamin B5

vitamin B5, Besumber dari : Daging sapi dan daging ayam, susu, sayur-Sayuran hijau, ginjal, hati, kacang ijo, dan banyak lagi yang lain. Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B5 : Otot mudah kram, sulit tidur, kulit pecah-pecah dan bersisik, dan lain-lain

  • Vitamin B6

Vitamin B6, Bersumber dari : Beras, hati, ikan, beras tumbuk, kacang-kacangan, jagung, ragi, daging, dan lain-lain.
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B6 : Mudah sakit, mudah merasa lelah, pelagra alias kulit pecah-pecah, keram pada otot, insomnia atau sulit tidur, dan banyak lagi lainnya.

  • Vitamin B12

Vitamin B12, Bersumber dari : jamur, susu kedelai, Telur, hati, daging, dan lainnya
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin B12 : Sembelit, neuropati perifer, kurang darah atau anemia, gampang capek/lelah/lesu/lemes/lemas, penyakit pada kulit, dan sebagainya

  • Vitamin C

Vitamin C, Bersumber dari : Pepaya, kubis, strawbery, jambu klutuk atau jambu batu, jeruk, tomat, nanas, sayur segar, dan lain-lain.
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin C : rambut kering bahkan rontok ,Mudah infeksi pada luka, gusi berdarah, rasa nyeri pada persendian, dan lain-lain

  • Vitamin D

Vitamin D, Bersumber dari : Salmon, tuna, sarden, minyak ikan, susu, telur, keju, dan lain-lain
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin D : Mudah terkena penyakit jantung, Gigi akan lebih mudah rusak, otok bisa mengalami kejang-kejang, pertumbuhan tulang tidak normal yang biasanya betis kaki akan membentuk huruf O atau X.

  • Vitamin E

Vitamin E, Bersumber dari : kecambah, ragi, minyak tumbuh-tumbuhan, Ikan, ayam, kuning telur, havermut, dsb
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin E : Aterosklerosis, gangguan kesuburanpria maupun wanita, gangguan syaraf dan otot, dll

  • Vitamin K

Vitamin K, bersumber dari : Natto, daun bawang, kubis, Susu, kuning telur, sayuran segar, dkk
Dampak buruk akibat kekurangan vitamin K : Luka sukar sembuh, Darah sulit membeku bila terluka/berdarah/luka/pendarahan, pendarahan di dalam tubuh, dan sebagainya



This post first appeared on Artikeltop.xyz, please read the originial post: here

Share the post

Berikut ini Jenis-Jenis Vitamin – dijelaskan lengkap

×

Subscribe to Artikeltop.xyz

Get updates delivered right to your inbox!

Thank you for your subscription

×