Get Even More Visitors To Your Blog, Upgrade To A Business Listing >>

Tips Mengatur Keuangan untuk Anak Kos :

Mengatur keuangan adalah hal yang harus dikuasai oleh semua orang, terutama sebagai Anak Kos. Harus hidup sendiri dan jauh dari orang tua adalah tantangan yang harus dialami setiap hari. Pengeluaran untuk makan setiap harinya pun harus diperhatikan.

Entah itu masih di subsidi orang tua ataupun tidak, anak kos pasti akan mengalami masa kritis atau kantong tipis pada setiap bulannya.

Berikut tips mengatur keuangan anak kos yang bisa diterapkan agar terhindar dari masa kritis :

  1. Buat anggaran bulanan

Agar terhindar dari bahaya kantong tipis di akhir bulan, membuat anggaran bulanan akan membantu kita mengetahui dan merencanakan pengeluaran dalam satu bulan ke depan. Usahakan memilih harga yang terjangkau dan prioritaskan yang sangat diperlukan.

  1. Membawa uang secukupnya saat bepergian

Lebih baik membawa uang secukupnya saat bepergian, hal ini dapat menghindari keinginan kita untuk membeli barang yang tidak kita perlukan.

  1. Catat setiap pengeluaran

Mengatur keuangan dengan mencatat semua pengeluaran sampai pengeluaran terkecil, hal ini membantu kita mengingat semua pengeluaran dan sisa uang yang kita miliki. Semakin kita mengingat pengeluaran semakin bijak kita dalam mengendalikan pengeluaran.

  1. Mencari pekerjaan paruh waktu

Sebagai anak kos, menghindari masa kantong kering juga dapat dilakukan dengan mencari pekerjaan tambahan selagi punya waktu senggang.

  1. Menabung

Hal yang terakhir dan sangat penting dilakukan adalah menabung. Menyisihkan uang belanja atau jajan sangat wajib dilakukan, selain dapat menghemat pengeluaran, uang tersebut juga bisa digunakan saat keadaan mendesak, seperti kecelakaan atau memerlukan dana mendesak.

Mendisiplinkan diri berhemat dan hidup sederhana diusia muda adalah hal yang bagus diterapkan. Tidak  ada salahnya memulai berhemat dan hidup sederhana dari awal, mengatur keuangan dengan bijak.

Jika ada kebutuhan mendesak dan anda tidak sedang memiliki uang, ajukan pinjaman online di Credy, hanya dengan beberapa menit, uang langsung masuk ke rekening anda.

The post Tips Mengatur Keuangan untuk Anak Kos : appeared first on Credy.



This post first appeared on Credy Indonesia, please read the originial post: here

Share the post

Tips Mengatur Keuangan untuk Anak Kos :

×

Subscribe to Credy Indonesia

Get updates delivered right to your inbox!

Thank you for your subscription

×