Get Even More Visitors To Your Blog, Upgrade To A Business Listing >>

Metode-metode sains untuk mengoptimalkan pengambilan keputusan


Pengertian pengambilan keputusan:
  • menurut malayu S. P. Hasibuan : suatu proses penentuan Keputusan Yang terbaik dari sejumlah alternatif untuk melakukan aktifitas-aktifitas pada masa yang akan datang
  • proses bagaimana menetapkan suatu Keputusan Yang Terbaik, logis, rasional, dan ideal berdasarkn fakta, data, dan informasi dari sejumlah alternatif untuk mencapai sasaran yang telah ditetapkan dengan risiko terkecil, efektif, dan efisien yang akan dilaksanakan pada masa yang akan datang.
  • tindakan manajemen didalam mengambil pemilihan alternatif untuk mencapai sasaran atau tujuan.
  •  
      
Keputusan oleh manajemen dapat diklasifikasikan menjadi:
  1. keputusn tidak terprogram atau tidak terstruktur 
  2. keputusn setengah terprogram atau stengah terstrukrur
  3. keputusan terprogram atau terstruktur.
Dasar pengambilan menurut Sondang P. Siagian:
  • percaya pada kekuatan gaib (bagi muslim percaya pada aqidah dan syariah)
  • percaya pada kekuatan duniawi
  • berdasarkan perasaan
  • berdasarkan akal sehat
  • berdasarkan logika
  • berdasarkan metode ilmiah

Metode ilmiah adalah langkah2 sistematis atau tersusun secara urut dan teratur yang digunakan dalam rangka mencari kebenaran ilmu pengetahan.
Langkah-langkah metode ilmiah:
  • menyusun rumusan masalah
  • menyusun kerangka teori (mengumpulkan keterangan dan informasi)
  • merumuskan hipotesis (jawaban sementara yang masih perlu dicari kebenarannya)
  • melakukan eksperimen/percobaan
  • mengolah dan menganalisis data
  • menarik kesimpulan
  • mempublikasikan hasil

keputusan dipengaruhi oleh:
  • kepribadian dan sikap dalam melaksanakan sebuah keputusan
  • orang lain lebih menghormati dan membelanya atau tidak
  • percaya pada prinsip "kebanyakan keputusan dapat diubah", sehingga kepercayaan diri dalam mengambil keputusan semakin besar
  • orang lain tidak menyalahkan jika yang diharapkan tidak tercapai
  • memonitor secara efektif tentang penerapan
  • keputusan yang diambil.sebelum mengambil keputusan, pikirkan: "sekiranya saya gagal mencapai hasil yang saya inginkan, sejauh mana saya dapat mengubah keputusan tersebut?"
Macam-macam keputusan:
  • keputusan auto generated (keputusan Yang Diambil Dengan cepat, biasanya diambil dalam keadaan genting dan risikonya terlalu besar jika terlalu lama)
  • keputusan indured (keputusan yang diambil dengan menganalisa data, fakta, informasi, mempertimbangkan situasi dan kondisi, dan menetapkan sejumlah alternatif, baru menetapkan apa yang menjadi keputusan)


Agar keputusan yang diambil relevan, realistis, logis, dan rasional, maka dalam memecahkan masalah sangat diperlukan data.
Data yang baik harus memenuhi syarat-syarat:
  • well identified (berasal dari sumber resmi)
  • up to date (merupakan data terbaru)
  • relevant (berhubungan dengan masalah)
  • reliable (benar-benar dapat dipercaya)
  • complete (lengkap atau tidak sebagian)

Demikian artikel dari saya semoga bermanfaat.


This post first appeared on Opini Saya, please read the originial post: here

Share the post

Metode-metode sains untuk mengoptimalkan pengambilan keputusan

×

Subscribe to Opini Saya

Get updates delivered right to your inbox!

Thank you for your subscription

×